Tanggal 2 – 3 Oktober 2012 Dinas Pendidikan Kabupaten Sragen bekerja sama dengan PT. Telkomunikasi Indonesia telah melaksanakan Rapat Koordinasi Kepala Sekolah jenjang SMP, SMA dan SMK Negeri serta Swasta seluruh Kabupaten Sragen. Selain membahas terkait Kebijakan Pembangunan Pendidikan dan Kebudayaan tahun 2013, PT. Telkom juga melakukan sosialisasi layanan SIAP Online bagi seluruh sekolah di Kabupaten […]
Tag Archives: siap online
Pelatihan SIAP Online Kota Manado
Pelatihan SIAP Online Kota Manado yang berlangsung dari tanggal 24-28 September 2012 telah selesai. Dinas Pendidikan Kota Manado yang bekerja sama dengan PT. Telkom Indonesia mengundang sekitar 600 sekolah se-Kota Manado mulai dari jenang TK, SD, SMP hingga SMA dan SMK. Acara yang dilakukan di SMK Negeri 3 Kota Manado ini dibuka oleh sekretaris Walikota […]
Tutorial Tambah Siswa (Kolektif) – ADMINISTRASI SEKOLAH versi 2.0 (beta)
Setalah postingan mengenai Tambah Guru dan Tambah Siswa Secara Manual berikut adalah tutorial untuk menambahkan data siswa secara kolektif. Untuk menambah data siswa secara manual silakan ikuti langkah berikut: Masuk menuSiswa dan alumni >> Siswa >> Daftar Siswa Klik tombol tanda panah Klik tombol Unduh format data siswa Setelah file berhasil diunduh di komputer anda, silakan isi file excel tersebut dengan data anda (pastikan semua […]
Tutorial Tambah Siswa (Manual) – ADMINISTRASI SEKOLAH versi 2.0 (beta)
Sama seperti Tambah Guru, Proses tambah siswa dalam Administrasi Sekolah (BETA) ini dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu dengan menambahkan data siswa secara manual (satu persatu) dan dengan cara upload data siswa yang dilakukan secara kolektif. Untuk menambah data siswa secara manual silakan ikuti langkah berikut: Masuk menu Siswa dan alumni >> Siswa >> Daftar Siswa Tekan […]
Pelatihan SIAP Online Kota Manado 24-28 September 2012
Pelatihan SIAP Online Kota Manado yang berlangsung dari tanggal 24-28 September 2012 telah selesai. Dinas Pendidikan Kota Manado yang bekerja sama dengan PT. Telkom Indonesia mengundang sekitar 600 sekolah se-Kota Manado mulai dari jenang TK, SD, SMP hingga SMA dan SMK. Acara yang dilakukan di SMK Negeri 3 Kota Manado ini dibuka oleh sekretaris Walikota […]
Unggah Data Siswa Hasil PPDB
Setelah sukses dengan pelaksanaan PPDB 2012, operator sekolah dapat melakukan unggah data siswa hasil PPDB ke layanan SIAP – Administrasi sekolah. Data siswa hasil PPDB sudah disediakan pada layanan administrasi di menu kesiswaan >> Daftar Siswa Hasil PPDB . Berikut langkah unggah data siswa hasil PPDB : Akses menu Kesiswaan >> Daftar Siswa Hasil PPDB […]
Telah Dirilis SIAP Sekolah 2.0! Daftarkan Sekolah Anda Sekarang Juga!
Pelanggan yang terhormat, Kini SIAP Online telah hadir dengan layanan SIAP Sekolah 2.0 dengan fitur yang lebih mudah dan menyenangkan serta online 24 jam. SIAP Sekolah 2.0 dapat dimanfaatkan sebagai aplikasi digitalisasi arsip data seluruh siswa, alumni, guru, staf hingga ortu/wali siswa. Silakan akses di http://sim.siap-online.com atau daftar dan aktifkan SIAP 2.0 Sekolah Anda di http://daftar.siap-online.com
Acara Gathering Smart School di Kabupaten Bogor
Pada hari Kamis tanggal 26 Juli 2012 dilakukan acara Gathering Smart School yang bertempat di Plasa Telkom Kabupaten Bogor. Acara yang diadakan mulai pukul 14.00 WIB itu dihadiri oleh Bapak Nouval selaku GM Telkom DBSR II, Bapak Yusuf Sadeli salaku Sekdes Disdik Pemkab Bogor dan 100 kepala sekolah dari SD, SMP, SMA serta SMK Kabupaten […]
Pembukaan PPDB Online SMANU MHT Tahap II
Kepada seluruh orang tua / wali, calon siswa baru PPDB Dinas pendidikan Provinsi DKI jakarta tahun 2012 diberitahukan bahwa pendaftaran online dan pendaftaran langsung SMANU MHT TAHAP II akan dibuka mulai tanggal 27 Maret 2012 s.d 8 Mei 2012, baik secara online di situs http://jakarta.siap-ppdb.com maupun datang langsung ke sekolah tujuan SMANU MHT di Jl. […]