
Ribuan pelajar dan penggiat dunia pendidikan tampak memadati gedung Hall A dan B di JCC Senayan pada beberapa hari terakhir. Tak lain, mereka menghadiri pameran Indonesia International Education and Training Expo (IIETE) 2019 yang diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan pada 14-17 Februari 2019. Opening Ceremony seyogyanya dihadiri oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. Namun Anies […]